Kode “TL” adalah peserta tidak lulus karena tidak masuk peringkat dalam formasi.Kode “TH” adalah peserta yang tidak hadir pada salah satu/semua tahapan SKB CPNS BKN TA 2024.Pelamar yang dinyatakan tidak lulus dalam tahap akhir CPNS 2024 dapat mengajukan sanggahan pada 13 hingga 15 Januari 2025 melalui akun masing-masing peserta pada laman https://sscasn.bkn.go.id.Hasil sanggah akan diumumkan pada 16 sampai 22 Januari 2025.
Baca: Link Pengumuman Kelulusan CPNS Kementerian Dalam Negeri 2024, Segera Cek NamamuBagi pelamar yang dinyatakan lulus, wajib mengisi Daftar Riwayat Hidup (DRH) dan menyampaikan kelengkapan dokumen secara elektronik melalui akun masing-masing peserta di laman
https://sscasn.bkn.go.idPengisian DRH mulai 23 Januari hingga 21 Februari 2025.
Link Pengumuman Pelamar dapat melihat pengumuman perankingan CPNS 2025 BKN melalui laman
https://www.bkn.go.id/hasil-akhir-seleksi-cpns-bkn-ta-2024/